Monday, March 11, 2019

PEMBINAAN AKHLAK YANG BAIK KEPADA PESERTA DIDIK


Selamat malam sahabat Lily... bagaimana hari senin kali ini??? Bagi yang sedang belajar selamat belajar saja yah... oya kali ini mimin mau memposting tentang bagaimana pembinaan akhlak yang baik kepada peserta didik.



    1.      Kejujuran
Poin yang pertama adalah kejujuran karena kejujuran merupakan kunci utama sebuah pendidikan, bagaimana tidak begitu? Karena dari kejujuran itulah awal mula kebiasaan. Jika sejak dini kejujuran diterapkan maka akan diperoleh akhlak yang baik saat dewasa nanti.

    2.      Sopan santun
Bertutur kata yang lembut kepada siapa saja merupakan poin no 2, sangat erat kaitannya dengan kejujuran. Bersikap ramah dan tidak menyombongkan diri. Bagaimana jadinya Negara tercinta ini jika kelak generasi penerusnya tidak ada yang jujur dan berakhlak baik, maka dari itu sopan santun harus diterapkan dan selalu diawasi dalam lingkungan sekolah maupun keluarga.

Dari uraian diatas dapat disimpulkan bahwa jika kita harus menanamkan nilai-nilai yang kejujuran dan sopan santun kepada peserta didik sejak dini, karena anak itu ibarat kertas kosong. Jika kita sebagai pengajar memberikan contoh yang tak baik maka kelak peserta didik menjadi tidak baik juga, jadi bijaklah dalam mengajar baik peserta didik maupun anak sendiri.




Share:

0 comments:

Post a Comment